Postingan

Sabtu, 05 Juni 2010

gotong royong dan kekeluargaan

gotomg royong dan kekeluargaan merupakan sifat yang harus dimiliki seseorang ketika akan terjun langsung dalam masyarakat. sebagai manusia dalam menjalani kehidupan ini kita harus saling gotong royong. karena kita tidak bisa hidup sendiri untuk menjalani kehidupan ini. bayangkan saja jika seandainya kita hidup sendiri, apakah kita bisa menjalani kehidupan ini tanpa bantuan orang lain? pasti jawabannya tidak, karena kita sebagai manusia bukan hanya sebagai mahkluk individu, tetapi juga merupakan makhluk social. selain itu kekeluargaan juga merupakan sifat yang penting yang harus ada dalam diri masing-masing orang. karena rasa kekeluargaan ini yang nantinya akan menciptakan kedamaian di muka bumi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

come....come......